Cara Bersyukur yang Mengundang Rezeki

- Jumat, 23 September 2022 | 16:37 WIB
Bersyukur yang mendatangkan rejeki (pixels)
Bersyukur yang mendatangkan rejeki (pixels)

ABCHANNEL.ID- Kaya Syukur berasal dari bahasa Arab yang artinya "Berterima kasih" jadi bersyukur itu adalah berterima kasih atas nikmat yang di berikan Allah SWT.

Syukur juga termasuk kedalam bentuk ibadah kita kepada Allah SWT karna banyak Aya Al Qur'an yang memerintahkan kita untuk bersyukur.

Baca Juga: 6 Kebiasaan Buruk yang Bisa Menghancurkan Hidup Kita

Syukur itu bisa disebut ada dua yaitu syukur dengan ucapan dan Syukur dengan perbuatan. Banyak orang yang bersyukur hanya di mulut saja tanpa berbuat apa - apa.

Dikutip Abchannel.id dari Channel YouTube Pagar kehidupan pada Jumat, 23 September, berikut cara bersyukur yang mengundang rezeki.

Baca Juga: Luar Biasa 7 Weton Ini Memiliki Tatapan Mata Yang Dapat Membuat Lawan Jenis Jatuh Cinta

Kalau kita ingin memancing rezeki ada satu hal yaitu dengan cara bersyukur, sayang nya masih banyak orang yang belum bersyukur dengan benar.

Bersyukur ada dua macam yaitu dengan kata - kara dan bersyukur dengan perbuatan.

Baca Juga: ROOM KEMBANG API! Trik FaFaFa Slot Higgs Domino Terbaru, Langsung Coba

Sesuatu yang di syukur di mulut saja itu tidak akan bisa memancing rezeki, karna hanya bersyukur dengan perbuatan yang akan memancing rezeki kita.

Kita harus banyak bersyukur karna GK tau kita besok masih hidup atau tidak maka nikmati saja sesuatu yang Allah SWT berikan dan anggap itu salah satu yang terakhir untuk kita.

Baca Juga: ISTIMEWA! Ini Dia Peserta Paling Hoki, Dua Kali Tersenggol Namun Berhasil Masuk Top 24 Dangdut Academy 5

Contoh misal hari ini kamu hanya makan nasi putih sama tempe saja, maka syukuri makanan itu nikmati dan anggap kalau itu makanan terkahir, dan kita gak tau besok bisa makan lagi atau tidak.

Coba praktekkan bersyukur dengan perbuatan, karna itu rasanya sangat nikmat. Dan ketika dirimu sudah bisa tehnik ini disitulah sebenarnya bersyukur.***

Halaman:

Editor: Abdullah

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X