• Jumat, 22 September 2023

Beli Burung Perkutut Namun Tak Bunyi-bunyi, Simak Tips Merawatnya Agar Kembali Bersuara

- Jumat, 9 Juni 2023 | 11:17 WIB
Burung Perutut (AB CHANNEL)
Burung Perutut (AB CHANNEL)

ABCHANNEL.ID- Bagi anda pemula yang memelihara burung perkutut tentu akan bingung jika unggas peliharannya tak bunyi-bunyi.

Terlebih jika saat beli burung perkutut di pemilik awal sudah bersuara namun saat pindah di tangan pemilik baru berhenti bunyi.

Hal itu kerap terjadi, dan bukan hal baru jika burung perkutut sudah bunyi lalu pindah pemilik lantas berhenti bersuara.

Baca Juga: Kung Mania Wajib Baca! Ternyata Terasi Bisa Membuat Burung Perkutut Lebih Rajin Bunyi

Ada beberapa faktor penyebab burung perkutut tak bersuara saat pindah pemilik.

Yang paling dominan adalah si burung tengah beradabtasi dengan lingkungan baru dan pemilik baru.

Biasanya adabtasi perkutut dengan pemilik dan lingkungan baru antara 3-7 harian.

Baca Juga: Ini Rangkaian Kegiatan Hari Jadi Kabupaten Majalengka ke-533, Ada Kirab Budaya dan Lomba Burung Perkutut

Namun tak jarang perkutut hanya memelukan waktu adabtasi maksimal hanya 2 hari.

Lalu bagaimana jika perkutut setelah 7 hari tidak mau bersuara padahal di pemilik lamanya bersuara?

Dijelaskan oleh Aris (38) salah satu warga yang hobi memelihara perkutut menjelaskan ada beberapa hal yang ia lakukan agar perkututnya mau bunyi kembali.

Baca Juga: 5 Tips Merawat Burung Perkutut untuk Pemula: Cara Mudah dan Efektif untuk Memiliki Burung Perkutut yang Sehat

Aris menceritakan ia awalnya beli 2 ekor perkutut yang dari pemilik awalnya sudah bunyi, namun setelah satu mingguan unggas tersebut tak bersuara.

Yang dilakuan Aris adalah membiasakan diri setidaknya setiap pagi untuk berkomunikasi dengan perkutut.

Halaman:

Editor: Abdullah

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Spoiler Chapter One piece 1093, Simak Ulasannya Disini

Rabu, 20 September 2023 | 05:16 WIB
X